Fashion

Beauty

Niam Punya Cerita

Travel

Selasa, 17 Januari 2017

Management Bandwidth pada debian router 8.6


Assalamualaikum Wr.Wb.

hay semua kali ini saya akan bercerita tentang bagaimana caranya melimit bandwidth pada debian router menggunakan wondershaper

1.Pengertian
Management bandwidth adalah cara atau teknik untuk melimit atau membatasi besar kecil dan pembagian bandwidth yang diperoleh client.nah ini sangat berguna untuk perusahaan dan warnet karena dapat mengurangi bandwith terbuang percuma.

2.latar belakang 
 untuk memenuhi topologi yang sudah kami buat seperti dibawah ini.


3. Maksud dan tujuan
untuk membatasi kecepatang upload dan download client

4.Alat dan bahan
  • pc server dengan 3 interfaces
  • koneksi internet
5.jangka waktu
25 menit untuk pembelajaran

6.Langkah kerja
  • pertama masuk ke super user debian router lalu pastikan repository sudah diganti dengan reporitory local disarankan menggunakan repo kambing karena lebih stabil.kamudian lakukan update
  • kemudian install wondershaper dengan memasukan perintah 
#apt-get install wondershaper

  • lalu kita lakukan limitasi bandwidth dengan memasukan perintah.
#wondershaper eth0 512 512

Eth0 = interface yang dilimit bandwidthnya
512 = bandwidht upload
512 = bandwidth download 
  • lalu kita cek apakah sudah dilimit apa belum dengan cara mamasukan perintah.
# wondershaper eth0



  • untuk menghapus konfigurasi limit bandwidth dengan memasukan perintah
#wondershaper remove eth0

melimit bandwith menggunakan wondershaper hanya bisa melimit interfaces saja dan tidak bisa melimit berdasarkan ip address atau mac address

Wassalamualaikum Wr.Wb.
Sumber refrensi
mbah google

0 on: "Management Bandwidth pada debian router 8.6"